Lowongan kerja BUMN - PT PLN (Persero) Juli 2014

Lowongan kerja BUMN - PT PLN (Persero) Juli 2014 - Hallo sahabat Lowongan kerja Sana Sini Terbaru, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Lowongan kerja BUMN - PT PLN (Persero) Juli 2014, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel BUMN, Artikel BUMN 2014, Artikel Lampung, Artikel Lowongan D3, Artikel Lowongan D4, Artikel Lowongan Kerja PLN, Artikel Lowongan Kerja S1, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Lowongan kerja BUMN - PT PLN (Persero) Juli 2014
link : Lowongan kerja BUMN - PT PLN (Persero) Juli 2014

Baca juga


Lowongan kerja BUMN - PT PLN (Persero) Juli 2014

LOWONGAN KERJA BUMN 2014 - PT PLN (Persero) merupakan salah perusahaan tergolong dalam badan usaha milik negara (BUMN) yang bergerak dalam mengurusin semua permasalahan kelistrikan secara nasional. PT PLN (Persero) menjadi suatu instansi BUMN yang terus memberikan inovasi terbaru untuk memberikan kelangsungan hidup orang banyak. Listrik menjadi kebutuhan dasar mendalam untuk saat ini, bayangkan saja bila listrik tidak ada maka semua operasional dan putaran semua industri besar dan rumah tangga akan mengalami kerugian besar. Listrik yang kini menjadi dasar pokok perekonomian bangsa dengan menerangi semua kinerja industri dan kelangsungan pembangunan nasional kedepannya.

PLN dengan sejarah 27 Oktober 1945 sebagai hari kelahirannya terus menjalankan aspek teknologi kelistrikan dengan memberikan dampak positif terhadap lingkungan alam sekitarnya. PLN memiliki banyak pembangkit tenaga listrik termasuk PLT Uap ,PLT Air, PLT Diesel, PLT Panas bumi dan masih banyak lagi. Kelistrikan ini sudah menjadi keperluan negara dalam menjalankan berbagai bisnis dan operasional secara maju. Dengan memanfaatkan sumber daya alam, PLN terus melakukan riset untuk mencari solusi dalam membangun pembangkit diseluruh indonesia.

Pendaftaran PLN
Lowongan kerja PT PLN (Persero) Juli 2014
Perusahaan Listrik Negara saat ini sedang membuka penerimaan terbaru untuk talenta muda yang berbakat dan profesional minimal berpendidikan S1/D4 atau D3 melalui Lowongan Kerja Terbaru BUMN dengan kriteria sebagai berikut

Rekrutmen Terbuka PT PLN (Persero) Tingkat S1/D4/D3 Tahun 2014
  1. Calon kandidat dengan Pendidikan terakhir S1/D4 atau D3
    1. S1/D4 
      1. Teknik Elektro, Arus Kuat, Teknik Tenaga, Power
      2. Elektronika, Instrumentasi, Kendali
      3. Teknik Mesin 
    1. D3
      1. Teknik Elektro Arus Kuat/Teknik Tenaga/Power
      2. Elektronika, Instrumentasi, Kendali
      3. Teknik Sipil 
      4. Manajemen untuk prodi/jurusan : Manajemen Bisnis, Manajemen Industri, Administrasi Bisnis, Administrasi Niaga, dan Manajemen Pemasaran
  2. Calon kandidat Berstatus masih single 
  3. Siap tidak tidak menikah selama menjalani Diklat Prajabatan
  4. Calon kandidat Memiliki umur / Batas usia :
    1. S1/D4 : Kelahiran 1988 dan sesudahnya
    2. D3 : Kelahiran 1990 dan sesudahnya
  5. Calon kandidat Memiliki kriteria IPK berikut
    1. Teknik Elektro, Elektronika, Teknik Sipil, dan Teknik Mesin (minimal 2,75)
    2. Manajemen (minimal 3,00)
  6. Calon kandidat Berkelakuan baik
  7. Calon kandidat Berbadan sehat
  8. Penempatan di Seluruh Indonesia
Tata pendaftaran : Bila kawan - kawan tertarik dengan posisi jabatan diatas silakan lengkapi kriteria diatas silakan daftarkan diri anda dengan mengisi berkas lamaran di Pusat Jasa Ketenagakerjaan (PJK) Universitas Lampung dengan kelengkapan berkas lamaran sebagai berikut Surat Lamaran yang ditujukan kepada PT PLN (Persero) c.q. Kepala Divisi Pengembangan SDM dan Talenta. Pendaftaran dimulai dari tanggal 30 Juni 2014 sampai 10 Juli 2014, Informasi detail baca di sumber

Sekianlah informasi terbaru dari Rekrutmen BUMN PT PLN (Persero) Juli 2014 yang dipublish di situs resmi lowongankerja15.com secara update. Seharusnya semua peminat agar mempersiapkan diri secara matang untuk menghadapi tes ujian seleksi tertulis dan wawancara, Semoga informasi ini sangat berguna untuk kamu yang sedang mencari pekerjaan, Terimakasih. Gbu



Demikianlah Artikel Lowongan kerja BUMN - PT PLN (Persero) Juli 2014

Sekianlah artikel Lowongan kerja BUMN - PT PLN (Persero) Juli 2014 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Lowongan kerja BUMN - PT PLN (Persero) Juli 2014 dengan alamat link https://lokersanasini.blogspot.com/2014/07/lowongan-kerja-bumn-pt-pln-persero-juli.html